Download E Book Dahsyat
Silahakan Anda Download E-Book:
MEMBUAT UANG ANDA BEKERJA
Silahkan isi Kolom dibawah ini dan E-Book akan kami kirimkan kepada anda:

Nama Anda
Email Anda
Hal Dahsyat Lain? Silahkan Klik Link Dibawah Ini:

Minggu, 02 Oktober 2011

Contoh Ilustrasi-ilustrasi Produk PruLink

Di bawah ini akan dibuatkan beberapa contoh ilustrasi produk PruLink atas diri Pak Abidin. Dengan premi yang sama, Produk Prulink yang dapat diajukan kepada Bpk Abidin dapat bermacam-macam. Semua tergantung kebutuhan. 
 

Ilustrasi 1 :

         Bapak Abidin berumur 25 tahun. Tidak merokok. Tipe pekerjaan kelas 1 ( di dalam ruangan ). Dengan premi per bulan 1 juta rupiah. 

         Maka untuk Produk Prulink yang dapat diajukan untuk mencover Pak Abidin mencakup PruLink Assurance Account, Prupersonal accident Death and Disablement, Prucrisis cover benefit 34, Prucrisis Income, Prupayor 33, Pru Med. Dengan penjelasan sebagai berikut :

INVESTASI

         Diilustrasikan bahwa menabung di Pru jangka waktunya 10 tahun. Dengan premi 1 juta per bulan, total modal menabung yaitu 120 juta. (1jt x 12 bulan x 10 tahun). Nilai investasi yang bisa didapat yaitu sekitar Rp. 155 juta pada Bapak Abidin yang ke-35 tahun.

         Anggap Pak Abidin belum butuh uang investasinya. Dan didiamkan saja di Pru, maka pada usia yang ke-45 tahun, nilai investasinya menjadi sekitar Rp. 482 juta. Namun dari nilai 155 juta ke 482 juta, Pak Abidin tidak perlu lagi bayar premi / menabung. Meski tidak lagi menabung, yang tetap berkembang / jalan terus adalah bunga-nya. Dan mungkin pada usia ke-45 tahun belum membutuhkan uang investasi, maka bunganya akan terus jalan. Sehingga prediksi dana pada usia ke-55 tahun yaitu sekitar Rp. 1.62 miliar.

         Ataupun mungkin Pak Abidin perlu dana pada usia ke-35, setengah nilai dana yang ada dapat ditarik. Tapi tolong sisakan sebagian, minimal 5 juta. Agar manfaat proteksi bisa terus didapatkan.

PROTEKSI

         Pada sisi proteksi, ada beberapa benefit yang bisa diperoleh oleh Pak Abidin yaitu :
  1. PAA ( Prulink Assurance Account ). Adalah santunan meninggal yang ditujukan untuk ahli waris.  Yang mana santunan ini tidak ada masa tunggunya. Sebagai contoh, baru menabung sekali dan polis disetujui, esoknya terkena musibah meninggal, ahli waris tertanggung ( ayah/ibu/anak), dapat langsung mendapatkan santunan sebesar Rp. 330 juta. Plus nilai investasinya jika sudah terbentuk.
  2. Cacat tetap dan total. Artinya, tertanggung menderita cacat untuk 2 fungsi organ tubuh penting. Seperti 2 mata, 2 kaki, 2 tangan dst. Mendapatkan total santunan Rp. 330 juta yang dibagi menjadi 2 kali penggantian. Yaitu 20% pada tahun pertama plus nilai tabungan jika ada, dan 80% lagi pada tahun kedua. Jika sudah mengklaim cacat tetap total, maka PRU menganggap bahwa tertanggung sudah meninggal. Karena nilai santunan semuanya sudah diberikan oleh PRU. Sehingga jika pada tahun ke-3, nasabah sakit dan dirawat inap, manfaat rawat inap tidak dapat diberikan. Karena sudah tutup buku / tutup tabungan berbarengan dengan santunan 80% yang dibayarkan pada tahun ke-2 pengklaiman. Dan pada manfaat ini, tidak ada masa tunggu-nya.
  3. Pru crisis cover benefit 34. Artinya yaitu, jika terkena salah satu penyakit kritis yaitu seperti kanker, jantung, tumor dan stroke, bisa mendapatkan santunan sebesar Rp. 150 juta. Namun ada masa tunggu yaitu selama 3 bulan ulang tahun polis. Benefit disini artinya, jika tertanggung menderita penyakit kanker, 150 juta keluar utk berobat. Dan jika ternyata tidak panjang umur, katakanlah 6 bulan kemudian meninggal, santunan meninggal tetap Rp. 330 juta. Dan bukannya mengurangi nilai santunan meninggal.
  4. Prucrisis Income. Jika nasabah memenuhi criteria dari 33 penyakit kritis seperti penyakit jantung, store, kanker dan lainnya, Prudential akan memberikan uang cash yang ditransfer langsung ke rekening Nasabah sebesar Rp. 48 juta per tahun sampai nasabah berusia 65 tahun. Uang tersebut dapat langsung digunakan. Dan nasabah sudah tidak perlu menabung apa pun lagi.
  5. Pru personal accident & disablement. Yaitu santunan yang diberikan jika tertanggung mengalami kecelakaan dan kehilangan salah satu orang tubuh. Seperti hanya kehilangan satu pergelangan tangan bisa mendapatkan 30% dari Rp. 100 juta. Tahun depan terkena musibah lagi dan kehilangan satu lengan, maka dapat santunan 50% dari 100 juta. Karena selama menjadi nasabah, nilai santunan ini terus di refill pertahunnya. Pada benefit ini pun tidak ada masa tunggunya.
  6. Pru Payor sd usia 65 tahun. Adalah manfaat yang menyatu dengan manfaat Pru Crisis Cover. Yaitu sebuah manfaat yang didapat jika nasabah mengalami 33 penyakit krisis. Dengan cara, nasabah tidak perlu lagi bayar premi,melainkan akan dibayarkan oleh Prudential sama seperti yang nasabah lakukan per bulan. Yaitu sebesar Rp. 1 juta rupiah. Untuk ditambahkan kedalam sisi investasi. Sehingga ketika sakit, nasabah bisa berobat dan tujuan dimasa depan tidak hilang karena accountnya terus ditabungkan sampai berusia 65 tahun.
  7. Pru Med. Yaitu fasilitas utk rawat inap di rumah sakit. Dimana ada benefit untuk rawat inap penggantian per hari yaitu Rp. 600 ribu, ICU per hari yaitu Rp. 1.2 juta dan pembedahan max Rp. 6 juta per tindakan. Untuk Pru Med ini hanya membutuhkan kwitansi foto copy. Sehingga dapat double klaim dengan kantor. Dan masa tunggu untuk manfaat ini yaitu 1 bulan. Sebagai contoh, masuk RS selama 5 hari menghabiskan 2 juta. Yang diganti oleh pru yaitu 600 ribu x 5 hari. Pru tidak melihat biaya-biaya di dalamnya. Melainkan akan langsung hitung global. Untuk batas max rawat inap 100 hari pertahun. Yang akan selalu refill setiap tahunnya.
          Untuk melihat lebih lengkap mengenai contoh ilustrasi, dapat membuka link di bawah ini : 


Ilustrasi 2.

          Bapak Abidin berumur 25 tahun. Tidak merokok. Tipe pekerjaan kelas 1 ( di dalam ruangan ). Dengan premi per bulan 1 juta rupiah. 

          Maka untuk Produk Prulink yang dapat diajukan untuk mencover Pak Abidin mencakup PruLink Assurance Account, Prupersonal accident Death and Disablement, Prumultiple crisis cover, Prucrisis Income, Prupayor 33, Pru Med. Dengan penjelasan sebagai berikut :

INVESTASI

            Diilustrasikan bahwa menabung di Pru jangka waktunya 10 tahun. Dengan premi 1 juta per bulan, total modal menabung yaitu 120 juta. (1jt x 12 bulan x 10 tahun). Nilai investasi yang bisa didapat yaitu sekitar Rp. 162 juta pada Bapak Abidin yang ke-35 tahun.

            Anggap Pak Abidin belum butuh uang investasinya. Dan didiamkan saja di Pru, maka pada usia yang ke-45 tahun, nilai investasinya menjadi sekitar Rp. 518 juta. Namun dari nilai 162 juta ke 518 juta, Pak Abidin tidak perlu lagi bayar premi / menabung. Meski tidak lagi menabung, yang tetap berkembang / jalan terus adalah bunga-nya. Dan mungkin pada usia ke-45 tahun belum membutuhkan uang investasi, maka bunganya akan terus jalan. Sehingga prediksi dana pada usia ke-55 tahun yaitu sekitar Rp. 1.77 miliar.

            Ataupun mungkin Pak Abidin perlu dana pada usia ke-35, setengah nilai dana yang ada dapat ditarik. Tapi tolong sisakan sebagian, minimal 5 juta. Agar manfaat proteksi bisa terus didapatkan.

PROTEKSI

            Pada sisi proteksi, ada beberapa benefit yang bisa diperoleh oleh Pak Abidin yaitu :
  1.  PAA ( Prulink Assurance Account ). Adalah santunan meninggal yang ditujukan untuk ahli waris.  Yang mana santunan ini tidak ada masa tunggunya. Sebagai contoh, baru menabung sekali dan polis disetujui, esoknya terkena musibah meninggal, ahli waris tertanggung ( ayah/ibu/anak), dapat langsung mendapatkan santunan sebesar Rp. 283 juta. Plus nilai investasinya jika sudah terbentuk.
  2. cacat tetap dan total. Artinya, tertanggung menderita cacat untuk 2 fungsi organ tubuh penting. Seperti 2 mata, 2 kaki, 2 tangan dst. Mendapatkan total santunan Rp. 283 juta yang dibagi menjadi 2 kali penggantian. Yaitu 20% pada tahun pertama plus nilai tabungan jika ada, dan 80% lagi pada tahun kedua. Jika sudah mengklaim cacat tetap total, maka PRU menganggap bahwa tertanggung sudah meninggal. Karena nilai santunan semuanya sudah diberikan oleh PRU. Sehingga jika pada tahun ke-3, nasabah sakit dan dirawat inap, manfaat rawat inap tidak dapat diberikan. Karena sudah tutup buku / tutup tabungan berbarengan dengan santunan 80% yang dibayarkan pada tahun ke-2 pengklaiman. Dan pada manfaat ini, tidak ada masa tunggu-nya.
  3. Prumultiple crisis cover. Artinya yaitu, jika terkena salah satu penyakit kritis yaitu seperti kanker, jantung, tumor dan stroke, bisa mendapatkan santunan sebesar Rp. 150 juta. Dan dapat terus claim sampai 3x. Namun ada masa tunggu yaitu selama 3 bulan ulang tahun polis. Benefit disini artinya, jika tertanggung menderita penyakit kanker, 150 juta keluar utk berobat. Dan jika ternyata tidak panjang umur, katakanlah 6 bulan kemudian meninggal, santunan meninggal tetap Rp. 283 juta. Dan bukannya mengurangi nilai santunan meninggal.
  4. Prucrisis Income. Jika nasabah memenuhi criteria dari 33 penyakit kritis seperti penyakit jantung, store, kanker dan lainnya, Prudential akan memberikan uang cash yang ditransfer langsung ke rekening Nasabah sebesar Rp. 48 juta per tahun sampai nasabah berusia 65 tahun. Uang tersebut dapat langsung digunakan. Dan nasabah sudah tidak perlu menabung apa pun lagi.
  5. Pru personal accident & disablement. Yaitu santunan yang diberikan jika tertanggung mengalami kecelakaan dan kehilangan salah satu orang tubuh. Seperti hanya kehilangan satu pergelangan tangan bisa mendapatkan 30% dari Rp. 105 juta. Tahun depan terkena musibah lagi dan kehilangan satu lengan, maka dapat santunan 50% dari 105 juta. Karena selama menjadi nasabah, nilai santunan ini terus di refill pertahunnya. Pada benefit ini pun tidak ada masa tunggunya.
  6. Pru Payor sd usia 65 tahun. Adalah manfaat yang menyatu dengan manfaat Pru Crisis Cover. Yaitu sebuah manfaat yang didapat jika nasabah mengalami 33 penyakit krisis. Dengan cara, nasabah tidak perlu lagi bayar premi,melainkan akan dibayarkan oleh Prudential sama seperti yang nasabah lakukan per bulan. Yaitu sebesar Rp. 1 juta rupiah. Untuk ditambahkan kedalam sisi investasi. Sehingga ketika sakit, nasabah bisa berobat dan tujuan dimasa depan tidak hilang karena accountnya terus ditabungkan sampai berusia 65 tahun. 
  7. Pru Med. Yaitu fasilitas utk rawat inap di rumah sakit. Dimana ada benefit untuk rawat inap penggantian per hari yaitu Rp. 600 ribu, ICU per hari yaitu Rp. 1.2 juta dan pembedahan max Rp. 6 juta per tindakan. Untuk Pru Med ini hanya membutuhkan kwitansi foto copy. Sehingga dapat double klaim dengan kantor. Dan masa tunggu untuk manfaat ini yaitu 1 bulan. Sebagai contoh, masuk RS selama 5 hari menghabiskan 2 juta. Yang diganti oleh pru yaitu 600 ribu x 5 hari. Pru tidak melihat biaya-biaya di dalamnya. Melainkan akan langsung hitung global. Untuk batas max rawat inap 100 hari pertahun. Yang akan selalu refill setiap tahunnya.
Untuk melihat lebih lengkap mengenai contoh ilustrasi, dapat membuka link di bawah ini : 

Contoh Ilustrasi 2

ilustrasi 3 


          Bapak Abidin berumur 25 tahun. Tidak merokok. Tipe pekerjaan kelas 1 ( di dalam ruangan ). Dengan premi per bulan 1 juta rupiah. 

          Maka untuk Produk Prulink yang dapat diajukan untuk mencover Pak Abidin mencakup PruLink Assurance Account, Prupersonal accident Death and Disablement, Prucrisis cover benefit 34, Prucrisis Income, Prupayor 33, Pruhospital & surgical 75. Dengan penjelasan sebagai berikut :

INVESTASI

         Diilustrasikan bahwa menabung di Pru jangka waktunya 10 tahun. Dengan premi 1 juta per bulan, total modal menabung yaitu 120 juta. (1jt x 12 bulan x 10 tahun). Nilai investasi yang bisa didapat yaitu sekitar Rp. 145 juta pada Bapak Abidin yang ke-35 tahun.

         Anggap Pak Abidin belum butuh uang investasinya. Dan didiamkan saja di Pru, maka pada usia yang ke-45 tahun, nilai investasinya menjadi sekitar Rp. 437 juta. Namun dari nilai 145 juta ke 437 juta, Pak Abidin tidak perlu lagi bayar premi / menabung. Meski tidak lagi menabung, yang tetap berkembang / jalan terus adalah bunga-nya. Dan mungkin pada usia ke-45 tahun belum membutuhkan uang investasi, maka bunganya akan terus jalan. Sehingga prediksi dana pada usia ke-55 tahun yaitu sekitar Rp. 1.44 miliar.

        Ataupun mungkin Pak Abidin perlu dana pada usia ke-35, setengah nilai dana yang ada dapat ditarik. Tapi tolong sisakan sebagian, minimal 5 juta. Agar manfaat proteksi bisa terus didapatkan.

PROTEKSI

        Pada sisi proteksi, ada beberapa benefit yang bisa diperoleh oleh Pak Abidin yaitu :
  1. PAA ( Prulink Assurance Account ). Adalah santunan meninggal yang ditujukan untuk ahli waris.  Yang mana santunan ini tidak ada masa tunggunya. Sebagai contoh, baru menabung sekali dan polis disetujui, esoknya terkena musibah meninggal, ahli waris tertanggung ( ayah/ibu/anak), dapat langsung mendapatkan santunan sebesar Rp. 218 juta. Plus nilai investasinya jika sudah terbentuk.
  2. Cacat tetap dan total. Artinya, tertanggung menderita cacat untuk 2 fungsi organ tubuh penting. Seperti 2 mata, 2 kaki, 2 tangan dst. Mendapatkan total santunan Rp. 218 juta yang dibagi menjadi 2 kali penggantian. Yaitu 20% pada tahun pertama plus nilai tabungan jika ada, dan 80% lagi pada tahun kedua. Jika sudah mengklaim cacat tetap total, maka PRU menganggap bahwa tertanggung sudah meninggal. Karena nilai santunan semuanya sudah diberikan oleh PRU. Sehingga jika pada tahun ke-3, nasabah sakit dan dirawat inap, manfaat rawat inap tidak dapat diberikan. Karena sudah tutup buku / tutup tabungan berbarengan dengan santunan 80% yang dibayarkan pada tahun ke-2 pengklaiman. Dan pada manfaat ini, tidak ada masa tunggu-nya.
  3. Prumultiple crisis cover. Artinya yaitu, jika terkena salah satu penyakit kritis yaitu seperti kanker, jantung, tumor dan stroke, bisa mendapatkan santunan sebesar Rp. 150 juta. Dan dapat terus claim sampai 3x. Namun ada masa tunggu yaitu selama 3 bulan ulang tahun polis. Benefit disini artinya, jika tertanggung menderita penyakit kanker, 150 juta keluar utk berobat. Dan jika ternyata tidak panjang umur, katakanlah 6 bulan kemudian meninggal, santunan meninggal tetap Rp. 218 juta. Dan bukannya mengurangi nilai santunan meninggal.
  4. Prucrisis Income. Jika nasabah memenuhi criteria dari 33 penyakit kritis seperti penyakit jantung, store, kanker dan lainnya, Prudential akan memberikan uang cash yang ditransfer langsung ke rekening Nasabah sebesar Rp. 48 juta per tahun sampai nasabah berusia 65 tahun. Uang tersebut dapat langsung digunakan. Dan nasabah sudah tidak perlu menabung apa pun lagi.
  5. Pru personal accident & disablement. Yaitu santunan yang diberikan jika tertanggung mengalami kecelakaan dan kehilangan salah satu orang tubuh. Seperti hanya kehilangan satu pergelangan tangan bisa mendapatkan 30% dari Rp. 105 juta. Tahun depan terkena musibah lagi dan kehilangan satu lengan, maka dapat santunan 50% dari 100 juta. Karena selama menjadi nasabah, nilai santunan ini terus di refill pertahunnya. Pada benefit ini pun tidak ada masa tunggunya.
  6. Pru Payor sd usia 65 tahun. Adalah manfaat yang menyatu dengan manfaat Pru Crisis Cover. Yaitu sebuah manfaat yang didapat jika nasabah mengalami 33 penyakit krisis. Dengan cara, nasabah tidak perlu lagi bayar premi,melainkan akan dibayarkan oleh Prudential sama seperti yang nasabah lakukan per bulan. Yaitu sebesar Rp. 1 juta rupiah. Untuk ditambahkan kedalam sisi investasi. Sehingga ketika sakit, nasabah bisa berobat dan tujuan dimasa depan tidak hilang karena accountnya terus ditabungkan sampai berusia 65 tahun. 
  7. Pru Hospital & surgical. Adalah benefit untuk nasabah berupa kartu. Yang dapat langsung dipakai pada rumah sakit rekanan Prudential. Nasabah tinggal tlp kenomor SOS ( yaitu outsourcing prudential yang ditugaskan khusus menangani masalah rumah sakit), yang tertera pada kartu. Adapun manfaat yang diperoleh dengan penggunaan kartu yaitu seperti terbreakdown pada halaman 3. Total nilai benefit yang bisa diperoleh kartu PHS plan A yaitu rp. 150,500,000 per tahunnya. Namun kartu ini hanya dapat dipakai jika nasabah rawat inap. Tidak dapat diklaim dan dipergunakan untuk berobat biasa tanpa rawat inap. Ataupun jika tidak terdapat RS rekanan Pru, nasabah bisa mendapatkan manfaat kartu namun dengan system reimburse. Yaitu bayar dulu baru nanti akan diproses penggantiannya sesuai plafon yang didapat. Saya sering menyarankan, bagi karyawan yang mendapat proteksi / penggantian kesehatan di kantor, tidak mengambil PHS. Dikarenakan, PHS membutuhkan kwitansi asli. Dan jika ada penggantian dari kantor, maka kwitansi asli yang hanya 1 dikeluarkan rumah sakit diberikan untuk kantor. Dan kartu PHS yg sudah dimiliki menjadi tidak berguna. Lebih baik mengalokasikan biaya kartu untuk nilai investasi.  Sebab kartu PHS menyedot biaya investasi yang lumayan besar. Namun jika tidak terproteksi oleh kantor, lebih baik menggunakan kartu PHS
Untuk melihat lebih lengkap mengenai contoh ilustrasi, dapat membuka link di bawah ini : 

 
 
Ketiga ilustrasi di atas hanyalah contoh. Tergantung dari kebutuhan masing-masing individu. Dan juga tergantung dari data dan kenyamanan pembayaran premi.

Untuk lebih jelas Produk Prulink apa yang sesuai dengan kebutuhan serta keadaan diri Anda, bisa langsung menghubungi saya di 087884430989 atau email ke ria_ys0310@ymail.com

Saya akan buatkan ilustrasi PruLink tanpa dipungut biaya apa pun. Dan akan dijelaskan sedetil mungkin.

So, mari berikan data diri Anda.
Dan Anda bisa lihat, apa yang Prudential dapat berikan untuk mencover kehidupan orang-orang tercinta di hidup Anda.
Ditunggu datanya yaaaa... ;) 

0 komentar:

Posting Komentar